20 Miliar Ongkos Politik Jadi Wali Kota Tasikmalaya, Kalau Mau Lebih Murah Bagaimana?

20 Miliar Ongkos Politik Jadi Wali Kota Tasikmalaya, Kalau Mau Lebih Murah Bagaimana?

Pilkada Kota Tasikmalaya segera akan digelar setelah tahapan Pilpres dan Pileg 2024 tuntas-radartasik.com-

Pria yang dikenal rendah hati dan santun ini memang pembawa hoki. 

Meskipun melawan petahana, pasangan Budi Budiman dan Dede Sudrajat menang telak di semua kecamatan.

Dari 10 kecamatan dan 69 kelurahan pasangan Budi Budiman dan Dede Sudrajat unggul.

BACA JUGA:Ketahui 3 Jalur Masuk Perguruan Tinggi Negeri pada SNPMB 2024, Tak Lolos SNBP 2024 Masih Bisa Daftar Jalur Ini

BACA JUGA:Kaitan Puasa dan Kesehatan, Ketahui Manfaat Puasa Ramadan untuk Kesehatan, Luar Biasa!

Kalau yang mantan pelaku pilkada menyampaikan blak-blakan ongkos politik hingga Rp 20 miliar, tentu itu valid.

Jadi untuk yang berhasrat menjadi wali kota atau wali kota di Kota Santri harus cek isi kantong.

Sekiranya tebal isinya, boleh juga menjajal peruntungan di Pilkada Kota Tasikmalaya 2024 nanti.

PAKET HEMAT ONGKOS PILKADA

BACA JUGA:6 Keterampilan Dasar Hidup yang Harus Dikuasai Siapa Pun, Berguna Saat Merantau, Sering Lihat Tapi Gak Sadar

Ongkos politik itu dibenarkan seorang mantan tim sukses dalam Pilkada Kota Tasikmalaya.

Sebut saja Akang. Dalam perbincangan dengan Radartasik.com beberapa waktu lalu, dia ungkapkan tentang ongkos politik itu.

Pria yang berasal dari partai yang beberapa kali pemilu selalu mendominasi kemenangan di Kota Tasikmalaya, tahu persis bagaimana ongkos politik begitu besar.

Kebetulan dalam beberapa kali Pilkada Kota Tasikmalaya dirinya sukses mengantarkan pasangan wali kota dan wakil wali kota.

BACA JUGA:Yann Sommer Ungkapkan Rahasia Sering Nganggur Saat Kawal Gawang Inter Milan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: