Kabar Baik Buat Madu Kelulut Kampung Dumaring, Dr Wida: Sebanding dengan Madu dari Luar Negeri

Bupati Berau Hj. Sri Juniarsih Mas, M.Pd memperlihatkan madu kelulut Kampung Dumaring saat pameran produk KUPS Pangalima Jerrung Kampung Dumaring di Rest Area Dumaring, belum lama ini.-Tiko Heryanto-radartasik.disway.id
Peneliti dari Embrio Food Laboratory ini mengakui, madu kelulut Kampung Dumaring adalah madu asli dari alam.
Dengan kadar gula C3 dan C4 pada madu kelulut Kampung Dumaring berasal dari nektar yang didapat dari bunga tanaman di sekitar tempat budidaya madu kelulut.
Madu dumaring dinilai madu asli dan kaya rasa serta bermanfaat.
Keberagaman tumbuhan dan bunga di Kampung Dumaring, menjadikan produk madu kelulut Kampung Dumaring memiliki kualitas madu yang kaya dan mengambarkan keberagaman flora yang ada di Kampung Dumaring.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: