Idul Adha 1444 H, Habis Makan Daging Qurban? Yuk Konsumsi Buah-buahan Penurunan Kolesterol Paling Ampuh

Idul Adha 1444 H, Habis Makan Daging Qurban? Yuk Konsumsi Buah-buahan Penurunan Kolesterol Paling Ampuh

Idul Adha 1444 H, habis makan daging qurban? Yuk konsumsi buah-buahan penurunan kolesterol paling ampuh.-pixabay-

Serat larut diklaim dapat membantu menurunkan kadar kolesterol.

BACA JUGA:Stasiun dengan Jalur KA Terbanyak Bukan di Jakarta Apalagi Tasikmalaya, Silakan Cek di Sini

Penelitian yang dipublikasikan European Journal of Nutrition menunjukkan bahwa orang yang makan 550 gram apel sehari memiliki kadar kolesterol yang lebih rendah.

Oleh karena itu, disarankan untuk mengkonsumsi apel beserta dengan kulitnya karena serat apel banyak ditemukan pada bagian tersebut.

Sekedar informasi, kolesterol terbagi atas dua jenis, yakni kolesterol baik atau High Density Lipoprotein (HDL) dan kolesterol jahat atau Low Density Lipoprotein (LDL). 

BACA JUGA:Harga Daging Ayam Potong di Tasikmalaya Tembus Rp 40 ribu per Kilogram

HDL berguna membawa LDL ke hati untuk diproses dan dibuang melalui urine atau kandung empedu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: