DKP3 Kota Tasikmalaya Dongkrak Produktivitas dan Pendapatan Keluarga Berbasis Komunitas
DKP3 Kota Tasikmalaya pemberdayaan masyarakat melalui kelompok dalam Program Peningkatan Produktivitas dan Pendapatan Keluarga Berbasis Komunitas (P3KK). -Foto: DKP3 Kota Tasikmalaya-
BACA JUGA:Wali Kota Sepakat Even Monster Road Rutin Digelar dan Hadir di Kota Tasikmalaya
Lahan ini dimanfaatkan dengan berbagai sumberdaya lokal, secara bijaksana yang menjamin kesinambungan penyediaan bahan pangan rumah tangga.
"Program KRPL merupakan program unggulan yang memiliki andil dalam program pengendalian inflasi dan Pemulihan Ekonomi Masyarakat di Kota Tasikmalaya. Tujuan utama mengurangi pengeluaran masyarakat terhadap pemenuhan kebutuhan pangan rumah tangga, dengan sasaran utama Kelompok Wanita Tani di wilayah Kota Tasikmalaya," kata dia.
Tidak hanya itu, lanjut Adang, program tersebut menjadi salah satu penunjang Program Penurunan Angka Stunting di Kota Tasikmalaya melalui penyediaan Pangan yang Beragam, Bergizi, Seimbang dan Aman (B2SA) di tingkat rumah tangga.
"Mudah-mudahan program yang sudah kami gulirkan ini bisa kontinyu diterapkan di masyarakat, dalam upaya pengendalian kemiskinan serta perekonomian keluarga lebih sejahtera," harapnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: