Kaget Ada Aliran Sungai di Kolong Jalan HZ Mustofa-Cihideung, Wali Kota Janji Semi Pedestrian Oktober Beres

Kaget Ada Aliran Sungai di Kolong Jalan HZ Mustofa-Cihideung, Wali Kota Janji Semi Pedestrian Oktober Beres

Di saat pekerjaan fisik sedang berjalan, Yusuf mengharapkan pedagang kaki lima tidak memaksakan berjualan di lokasi tersebut atau parkir kendaraan.

BACA JUGA:Besok Rekayasa Lalu Lintas Kota Tasik Berubah, Perhatikan Rutenya!

"Jangan khawatir, masyarakat dan pedagang, itu akan selesai dan pedagang akan tetap kami akomodasikan. Kami sedang data pedagangnya. Kami prioritaskan untuk warga Tasikmalaya," janji dia.

Dirinya tidak akan merelokasi mereka sementara ini. "Silakan cari tempat di luar itu sementara penataan berjalan. Yang penting tak jualan di badan jalan. Kalau masih bandel, nanti akan berhubungan dengan Satpol PP," jelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: