Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Golkar-PAN Panaskan Kekuatan, Koalisi dan Pendamping Yusuf Masih Terbuka

Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Golkar-PAN Panaskan Kekuatan, Koalisi dan Pendamping Yusuf Masih Terbuka

Ketua DPD PAN Kota Tasikmalaya Hendro Nugraha menyerahkan Surat Tugas DPP PAN untuk Muhammad Yusuf, Ketua DPD Golkar sebagai Bacawalkot, Senin malam 3 Juni 2024. rezza rizaldi / radartasik.com--

BACA JUGA:Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Muslim Dapat Tugas Jadi Bacawalkot, Pasangannya Segera Dicari

"Tapi kami meminta waktu, dan akhirnya diberi surat tugas dulu. Kami membuka kesempatan bagi partai lain yang ingin bergabung," jelasnya.

Yusuf juga terus aktif turun ke masyarakat, mengingat hasil survei internal menunjukkan perlunya intensifikasi tatap muka dengan publik secara langsung. 

Ia menekankan pentingnya sering turun bersama masyarakat untuk menampung masukan dan kritik.

"Tugas utama pemerintah adalah mensejahterakan masyarakat. Jabatan itu amanah. Dalam hal mencari pendamping, intinya saya ingin calon yang memiliki chemistry kuat dengan saya. Sebab, memimpin daerah itu untuk lima tahun, jangan sampai belum setahun sudah mulai tidak rukun, itu saya tidak mau," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: