Jalan Tol Getaci Lintasi Perum Asri Residence, Penghuninya Tolak Relokasi, Maunya Ini Saja

Jalan Tol Getaci Lintasi Perum Asri Residence, Penghuninya Tolak Relokasi, Maunya Ini Saja

Warga Perum Asri Residence masih menunggu kepastian proyek Tol Getaci yang disebut-sebut melintasi perumahan mereka.-fitriyah widayanti/radartasik.id-

Jalan Tol Getaci Lintasi Perum Asri Residence, Penghuninya Tolak Relokasi, Maunya Ini Saja

RADARTASIK.COM -   Proyek pembangunan Tol Getaci (Gedebage-Tasikmalaya-Ciamis) akan melewati Desa Cintaraja, Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya.

Salah satu perumahan yang ada di sana disebut-sebut akan dilintasi pembangunan proyek jalan Tol Getaci.

Perum Asri Residence  nama perumahan yang ramai akan dilintasi proyek Tol Getaci itu.

Menurut Ketua Rukun Warga (RW)  Perum Asri Residence Muhammad Sofyan, info itu sudah santer.

BACA JUGA:Tolak Politik Uang, Warga Kota Banjar Deklarasi Desa Hajar Serangan Fajar

BACA JUGA:Jelang Hari H Pencoblosan, Ratusan Tokoh Tasikmalaya Doa Bersama agar Pemilu 2024 Berjalan Damai

Hampir semua warganya sudah lebih dulu mengetahui perumahannya akan dilintasi proyek jalan tol Gedebage – Tasikmalaya – Ciamis.

Pihak desa juga kata Muhammad Sofyan,  belum tahu kalau Perum Asri Residence akan dilintasi proyek jalan tol.

“Tahun 2019 di sini sudah rame,” ujar Muhammad Sofyan sebagaimana dilansir Radartasik.id awal Februari 2024.

“Awal mula ada kabar proyek jalan tol yang sekarang Getaci dulu Cigatas, warga sini tahu sampai ke denah-denahnya, detail gitu,” kata Muhammad Sofyan.

BACA JUGA:Rekomendasi Wisata Danau di Jawa Barat yang Cocok untuk Tradisi Papajar Jelang Ramadhan

BACA JUGA:Jelang Hari H Pencoblosan, Ratusan Tokoh Tasikmalaya Doa Bersama agar Pemilu 2024 Berjalan Damai

Dijelaskan Muhammad Sofyan, Perum Asri Residence benar dilintasi Tol Getaci dari 500 bangunan rumah yang terdampak proyek Tol Getaci 25 persen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: