Bank Penyalur Bansos PIP 2023 untuk SD dengan SMA Berbeda, Jangan Salah Pilih Rekening

Bank Penyalur Bansos PIP 2023 untuk SD dengan SMA Berbeda, Jangan Salah Pilih Rekening

Kemendikbudritek menunjuk dua bank penyalur Bansos PIP 2023 untuk SD dengan SMA berbeda, jangan salah pilih rekening.--Instagram @puslapdik_dikbud--

BACA JUGA: ASYIK! Kartu PIP Bermanfaat Buat PPDB SMP dan SMA 2023

Berikut ini rincian dana PIP 2023 bagi masing-masing jenjang pendidikan:

1. Sekolah Dasar (SD): Bantuan dana Rp 450.000 per tahun.

2. Sekolah Menengah Pertama (SMP): Bantuan dana Rp 750.000 per tahun.

3. Sekolah Menengah Atas (SMA/SMK): Rp 1.000.000 per tahun.

BACA JUGA: Jelang Duel di San Siro, Maldini Amati Striker Empoli yang Jadi Milanisti Sejak Kecil

Dana PIP 2023 sudah cair dan siswa-siswi bisa langsung mempergunakan dana pendidikan tersebut untuk perluasan akses dan kesempatan belajar.

Dana PIP atau Program Indonesia Pintar diperuntukkan bagi peserta didik yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk mengenyam pendidikan.

Mengutip website Sipintar, PIP merupakan program yang bertujuan untuk membantu anak-anak usia sekolah yang berasal dari keluarga miskin.

Pemerintah berharap dengan adanya program PIP bisa mencegah peserta didik dari kemungkinan putus sekolah akibat terkendala biaya pendidikan.

BACA JUGA: Profil Striker Antik Persib Kebanggaan Bobotoh, Pecahkan Rekor Persib yang Sudah Bertahan 28 Tahun

Sehingga para orang tua bisa mendapatkan keringanan pendidikan untuk menyekolahkan anaknya dari mulai jenjang SD sampai SLTA.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: