Dua Minggu Usai Libur Lebaran, Pasien Positif Covid-19 2 Kasus, Hepatitis Akut 0 Kasus

BACA JUGA:Pemprov Jawa Barat Tetap Waspadai Hepatitis Misterius
Kebanyakan penyebaran hepatitis akut ini lewat makanan dan kebersihan sanitasi.
"Penyakit ini kebanyakan menyerang anak-anak. Ada kasus dewasa juga tapi tak begitu signifikan. Karena secara nasional yang anak-anak sudah merenggut korban jiwa. Ada 7 atau 8 anak kalau tak salah," tambahnya.
Informasi yang diterimanya ada beberapa pasien anak-anak yang bertahan saat dirawat di RSCM Jakarta tapi harus transplatasi liver karena hatinya sudah rusak.
"Informasi kasus ini detailnya sudah kita kabarkan ke Dinkes supaya disebarluaskan ke sekolah-sekolah agar tetap mematuhi protokol kesehatan (prokes)," jelasnya.
Dia menyarankan agar anak-anak membawa makanan dari rumah biar kebersihan dan kesehatannya terjaga. "Kita sudah koordinasikan hal itu ke Disdik," tukasnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: