Sepele Banget! Alasan Simon Cowell Stop Cakra Khan Nyanyikan Make It Rain di America's Got Talent
Cakra Khan walau sempat disetop Simon Cowell tetap tampil memukau di ajanag America's Got Talent 2023 dengan lagu No woman No Cry dari Bob Marley.--
Simon Cowell juri icon AGT kelahiran 7 Oktober 1959 London itu, memang fair.
Walau di awal dia yang menghentikan lagu, tapi dia langsung memuji Cakra Khan.
"Sangat langka untuk mendengar suara seperti itu. Lagu kedua adalah untuk mengenalmu, membuatmu semakin menarik," ujar Simon yang juga seorang produser rekaman.
"Itu membuat saya merasa Anda lebih dari seorang seniman. Saya benar-benar menyukainya,"
ungkap juri yang dikenal sering membuat komentar kontroversial itu.
Tiga juri lainnya Howie Mandel, Sofia Vergara, dan Heidi Klum juga memuji Cakra Khan.
Mereka semua senada kalau suara Cakra Khan unik, khas, langka dan sexy.
Jadilah 4 Yes dari para juri diraih Cakra Khan. Klik di sini untuk artikel terkait.
Ini lirik lagu No Woman No Cry milik Bob Marley yang dinyanyikan Cakra Khan di ajang America's Got Talent .
No, woman, no cry
No, woman, no cry
No, woman, no cry
No, woman, no cry
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: