Ketahui Rekomendasi Transportasi Menuju Pangandaran untuk Libur Lebaran 2024, Yuk Explore Pangandaran!

Ketahui Rekomendasi Transportasi Menuju Pangandaran untuk Libur Lebaran 2024, Yuk Explore Pangandaran!

Rekomendasi transportasi menuju Pangandaran untuk libur Lebaran 2024.-disparbud pangandaran-

BACA JUGA:Ini Dia 5 Rekomendasi Hp Samsung Terbaik untuk Tahun 2024 Cuma 1 Jutaan

Setelah tiba di stasiun tujuan akhir, kamu dapat melanjutkan perjalanan ke tempat tujuan menggunakan bus umum ataupun travel.

3. Pesawat

Bagi kamu yang berasal dari Jakarta dan ingin ke Pangandaran dengan moda transportasi umum angkutan udara, tak pernah khawatir, karena sudah ada pesawat rute Jakarta - Pangandaran.

Kamu dapat memulai perjalanan dengan pesawat dari Bandara Halim Perdanakusuma dengan tujuan akhir Bandara Nusawiru.

BACA JUGA:Inter Milan Bersaing dengan Juventus untuk Datangkan Bintang Muda Barcelona

Kemudian setelah tiba di Bandara Nusawiru dapat melanjutkan perjalanan ke tujuan menggunakan ojek ataupun bus umum.

4. Mobil/motor

Bagi kamu yang ingin libur Lebaran 2024 menggunakan kendaraan pribadi, baik mobil ataupun motor, kamu dapat menempuh perjalanan melalui jalan nasional dan jalur pantai selatan.

Berikut ini rute ke Pangandaran melalui jalan nasional:

BACA JUGA:SIMAK Alasan Insentif Rp 600 Ribu Kartu Prakerja Gelombang 65 Belum Cair, Segera Hubungi Contact Center Ini

Akses dari Cileunyi - Rancaekek - Cicalengka - Nagreg - Limbangan - Malangbong - Ciawi - Tasikmalaya - Ciamis - Banjar - Banjarsari - Padaherang - Kalipucang - Pangandaran.

Berikut ini rute ke Pangandaran melalui jalur pantai selatan:

Akses dari Bandung via Soreang - Ciwidey - Naringgul - Cidaun - Pantai Jayanti - Pantai Rancabuaya - Pantai Santolo - Pantai Sayang Heulang - Pantai Cijeruk - Pantai Cipatujah - Pantai Μadasari - Pantai Βatukaras - Pantai Batu Hiu - Pantai Pangandaran.

Akses dari Bandung via Soreang - Banjaran - Pangalengan - Pantai Rancabuaya - Pantai Santolo - Pantai Sayang Heulang - Pantai Cijeruk - Pantai Cipatujah - Pantai Madasari - Pantai Batukaras - Pantai Batu Hiu - Pantai Pangandaran.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: pangandaran tourism