Selain Minyak Kayu Putih, Ketumbar Bisa Kurangi Uban Sekaligus Menyehatkan Jantung

Selain Minyak Kayu Putih, Ketumbar Bisa Kurangi Uban Sekaligus Menyehatkan Jantung

Selain minyak kayu putih, ketumbar bisa kurangi uban sekaligus menyehatkan [email protected]

Bahannya mudah didapat yakni ketumbar asli (ketumbar organik), kayu secang 3 buah dan madu murni.

Dia mengingatkan cara memilih ketumbar. Ketumbar asli berwarna coklat. Jika menemukan ketumbar warna putih diduga sudah bukan asli.

BACA JUGA: Muslim Dapat Bisikan Khusus, Menangkan Ganjar di Kota Tasikmalaya dengan Target 54 Persen

BACA JUGA: Pakar Militer Rusia: Invasi Darat Israel ke Jalur Gaza Mustahil Bisa Mengalahkan Pejuang Hamas

Cara meramu bahan-bahan di atas gampang sekali. Cukup seduh ketumbar dan kayu secang dengan air panas. Jika tidak ada kayu secang, boleh ketumbar saja.

Perlu diketahui, kayu secang punya antitumor atau antikanker dan antibakteri sehingga bagus untuk imunitas tubuh termasuk untuk orang yang punya asam urat, diabetes dan diare.

Kemudian tambahkan madu murni ketika air rebusan masih hangat. Boleh ditambahkan sejumput garam Himalaya.

Untuk mendapatkan hasil maksimal, minum ramuan tersebut secara rutin. Minimal dua pekan, insya Allah biidznillah, penyakit jantung bisa berkurang dan rambut beruban bisa berkurang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: