Penukaran Uang Rupiah Baru Tidak Ada Biaya, Hati-hati Modus Jual Beli Uang Baru

Penukaran Uang Rupiah Baru Tidak Ada Biaya, Hati-hati Modus Jual Beli Uang Baru

Penukaran uang rupiah aru untuk Lebaran sangat diminati masyarakat.-Foto:tangkapanlayar/dok bank indonesia-

Bank Indonesia Kantor Tasikmalaya menyediakan 105 titik lokasi penukaran uang baru yang dapat diakses masyarakat di berbagai bank yang tersebar di wilayah Priangan Timur mulai dari Kabupaten Garut, Kabupaten Tasikmalaya, Kabupaten Ciamis, Kota Tasikmalaya, Kota Banjar dan Kabupaten Pangandaran. Selain layanan penukaran uang di berbagai bank yang telah ditunjuk, juga bisa dilakukan penukaran di layanan kas keliling.

BACA JUGA:Jeblok di Serie A, Massimo Moratti Yakin Inter Milan Akan Melaju ke Final Liga Champions

Penukaran uang baru ini tidak ada syarat apa pun, hanya dibatasi saja per orang sebesar Rp3.800.000,-. 

Kemudian tukar bisa campur,  dengan ketentuan per gepok sesuai nominal uang. Seperti pecahan nominal Rp100.000,- bisa ditukar dengan sau gepok pecahan Rp1.000,- . 

Kemudian nominal Rp200.000,- bisa ditukar dengan atu gepok pecahan Rp2.000,-. 

Nominal Rp500.000,- bisa ditukar dengan 1 gepok pecahan Rp5.000,- nominal Rp1.000.000,- bisa ditukar dengan 1 gepok pecahan Rp10.000,-. Nominal Rp2.000.000,- bisa ditukar dengan 1 gepok pecahan Rp20.000,-.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: