Tempat Wisata di Ciamis yang Cocok untuk Olahraga Kayak Sambil Healing, Ternyata Tempatnya di Situ Panjalu

Tempat Wisata di Ciamis yang Cocok untuk Olahraga Kayak Sambil Healing, Ternyata Tempatnya di Situ Panjalu

Wisata olahraga kayak di Situ Panjalu Ciamis.-foto:tangkapanlayar/[email protected]

BACA JUGA:Rayakan Imlek Tahun Kelinci 2023, Yuk Nikmati All You Can Eat di Horison Tasikmalaya

Ketiga dari Jakarta menuju stasiun Tasikmalaya dengan Kereta Api Serayu. Dari Tasikmalaya ke Panjalu bisa menggunakan transportasi ole, rental kendaraan atau menggunakan angkutan umum, waktu tempuh kurang lebih sekitar 7 jam tergantung arus lalu lintas.

Situ Panjalu tidak hanya bisa dijadikan sebagai tempat wisata kayak sambil healing, tapi juga merupakan salah satu tempat wisata ziarah yang banyak dikunjungi oleh peziarah dari berbagai daerah di nusantara.

Di area tengah Situ Panjalu terdapat satu makam leluhur yang banyak dikunjungi para peziarah tanah air. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: