Ternyata Kulit Apel Banyak Manfaatnya, Jangan Dibuang Begitu Saja Ya

Ternyata Kulit Apel Banyak Manfaatnya, Jangan Dibuang Begitu Saja Ya

Foto : jabarekspres.com--

4. Mampu Menghidrasi Serta Membuat Kulit Lebih Cerah

Seperti manfaat yang telah disebutkan sebelumnya, kandungan kulit apel salah satunya memiliki manfaat dalam menghidrasi kulit yang terbakar ataupun kulit kering. Namun tak hanya itu, kulit buah apel juga bisa membantu merevitalisasikan kulit sehingga kulit wajah akan terasa lebih lembut dan sehat. Kelebihan yang dimiliki oleh kulit buah ini bisa mengontrol sekresi berlebih dari kelenjar sebaceous, sehingga juga memberikan manfaat untuk mencerahkan kulit wajah kita, dilansir dari jabarekspres.com.

BACA JUGA:Pemkot Tasik Siapkan Strategi Khusus Turunkan Angka Stunting

Ternyata tidak hanya dagingnya saja yang mengandung beragam manfaat, tetapi kulit dari buahnya juga memiliki khasiatnya tersendiri. Khasiatnya pun bisa mencegah dan mengatasi beberapa permasalahan yang sering terjadi pada kulit wajah. Dalam hal ini kulit apel mampu menjadi salah satu pilihan yang tepat dalam membantu perawatan kulit wajah kita. (jabarekspres)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: