Pria Bertopeng Diamankan Warga Jatiwaras, Diduga Depresi

Pria Bertopeng Diamankan Warga Jatiwaras, Diduga Depresi

Kolase Pria bertopeng diamankan warga di Kecamatan Jatiwaras, Minggu 6 Oktober 2024. istimewa-tangkapan layar ponsel--

BACA JUGA:Mayang Lucyana Fitri kini Magang di DPR RI, Langkah Baru Adik Vanessa Angel dalam Pendidikan dan Karier

Setelah ditangkap, pria tersebut mengaku menemukan topeng di tempat sampah. 

Topeng itu dibawa, tetapi tidak dipakai. Saat di Pos Ronda, warga yang memintanya mengenakan topeng tersebut.

Setelah dilakukan penyelidikan lebih lanjut, polisi berhasil menemukan alamat pria itu. 

Berdasarkan keterangan keluarganya, pria tersebut berasal dari Garut dan mengalami depresi ringan. 

BACA JUGA:Komentar Shin Tae Yong, Persiapan Timnas Indonesia Jelang Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ia sering berkeliaran pada malam hari dan sudah beberapa kali meninggalkan rumah.

Polisi meminta masyarakat agar tidak khawatir dengan isu teror pria bertopeng yang beredar. 

Pria tersebut tidak memiliki niat jahat dan hanya sedang mengalami masalah kesehatan mental.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: