6 Rekomendasi Tempat Wisata di Jawa Barat untuk Libur Lebaran 2024, Semuanya Wisata Alam

6 Rekomendasi Tempat Wisata di Jawa Barat untuk Libur Lebaran 2024, Semuanya Wisata Alam

Inilah 6 rekomendasi tempat wisata di Jawa Barat untuk libur Lebaran 2024. Foto: Situ Patenggang.-ig smiling.westjava-

BACA JUGA:360 Warga Binaan Lapas Banjar Dapat Remisi Khusus Idul Fitri, 2 Orang Langsung Bebas, Ini Pesan Kalapas

5. Wisata Ciater Subang

Wisata Ciater merupakan pemandian air panas yang cukup viral di telinga masyarakat Subang dan sekitarnya.

Wisata Ciater menjadi salah satu destinasi wisata pilihan pada momen libur Lebaran maupun libur akhir tahun.

Wisatawan yang berlibur ke Wisata Ciater dapat menikmati kolam pemandian air panas sambil berelaksasi. Wisata ini dapat menjadi obat rasa bosan ataupun lelah setelah seharian beraktifitas kerja.

BACA JUGA:Menarik! Inilah Cara Mengawinkan Kucing Kampung dengan Kucing Ras

6. Wayang Windu Bandung

Wayang Windu merupakan salah satu rekomendasi tempat wisata di Jawa Barat yang menawarkan pemandangan kebun teh mempesona.

Wisatawan yang berlibur ke Wayang Windu dapat berjalan di area perbukitan dengan jalur kayu sambil menikmati pemandangan kebun teh hijau.

Kemudian, di tempat wisata ini juga terdapat jalur untuk tracking maupun bersepeda sehingga wisatawan yang punya hobi olahraga ekstrem cocok untuk liburan ke Wayang Windu.

BACA JUGA:Simak 5 Wisata Alam yang Dekat Istana Kepresidenan, Cocok untuk Libur Hari Raya Idul Fitri 1445 H

Pemandangan alam yang indah dengan spot foto Instagramable menjadikan Wayang Windu sebagai wisata estetik yang ada di Jawa Barat.

Wisatawan yang berkunjung tidak hanya menikmati pemandangan saja, tapi juga dapat berfoto-foto, berburu kuliner, bersantai ria sambil menikmati pemandangan alam.

Itulah informasi tentang rekomendasi tempat wisata di Jawa Barat yang bisa kamu kunjungi pada saat libur Lebaran 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: smilling west java