Pendaftaran SNBP 2024 Ditutup Besok, Calon Mahasiswa Baru Cek Lagi Persyaratan Ini
Pendaftaran SNBP 2024 ditutup besok, calon mahasiswa baru cek lagi persyaratan ini.-pexels-
NISN menjadi syarat pendaftaran SNBP 2024 yang sangat penting.
BACA JUGA:Spesifikasi Nokia Zenjutsu Mini 2024 dengan Layar Super AMOLED Berikut Prediksi Rilisnya
Untuk itu, kamu dapat melakukan pengecekan NISN pada saat mengikuti pendaftaran SNBP 2024 melalui website https://nisn.data.kemdikbud.go.id/.
Pastikan, NISN yang akan digunakan telah terdaftar di PDSS.
3. Mempunyai NIK
Mempunyai NIK merupakan syarat wajib calon mahasiswa baru yang daftar SNBP 2024.
BACA JUGA:Nokia 9 Ultra dengan Layar Super AMOLED Super Smooth Scroll Tiktok dan Instagram jadi Lebih Nyaman
Hal itu karena pendaftaran SNBP 2024 hanya dapat diikuti oleh Warga Negara Indonesia (WNI) yang memiliki NIK.
Pastikan, kamu memasukkan NIK dengan benar dan valid agar proses pendaftaran SNBP 2024 berhasil dilakukan.
4. Memiliki nilai rapor
Nilai rapor yang kamu miliki nantinya akan di input pada sistem PDSS sebagai salah satu syarat pendaftaran SNBP 2024.
5. Mempunyai prestasi akademik
Peserta yang memiliki prestasi akademik dapat ikut serta pada SNPMB melalui jalur SNBP 2024.
Sebab, calon mahasiswa baru yang diikutsertakan pada SNBP 2024 ialah siswa SMA sederajat lulusan tahun 2024 yang punya prestasi akademik atau siswa eligible.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: