Kementerian PUPR Matangkan Uji Coba Tol Nontunai Nirsentuh di Bali
Kementerian PUPR terus mematangkan uji coba sistem transaksi tol nontunai nirsentuh di Bali.-BPJT-
Kata dia, uji coba telah dimulai sejak pekan kedua bulan November 2023 dan akan terus disempurnakan kesiapan alat dan simulasinya.
Mulai 12 Desember 2023 hingga Januari 2024, kata dia, rencananya untuk peluncuran uji coba terbatas khususnya bagi kendaraan pegawai pemerintah.
BACA JUGA: Ketua KPK Firli Bahuri Jadi Tersangka Kasus Pemerasan, Ini Respons Presiden Jokowi
BACA JUGA: Jenazah TKW Asal Banjar yang Meninggal Dunia Diduga Tak Wajar Dimakamkan di Malaysia
Turut hadir dalam peninjauan tersebut adalah Direktur Jenderal Bina Marga Hedy Rahadian. Dirjen Sumber Daya Air Bob Arthur Lombogia. Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Miftachul Munir.
Kepala Jawa Timur-Bali Rakhman Taufik. Kepala Balai Wilayah Sungai Bali-Penida Mohammad Noor. Kepala Balai Prasarana Permukiman Wilayah (BPPW) Bali I Nyoman Sutresna.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: