Lowongan Kerja KAI Untuk Lulusan D3, Ini Persyaratannya

Lowongan Kerja KAI Untuk Lulusan D3, Ini Persyaratannya

Kereta Api Pandalungan menjadi kereta dengan jarak tempuh terpajang yaitu 919 kilo meter di Indonesia.-Foto:tangkapanlayar/dok pt kai-

5. Pemilihan lokasi seleksi tidak akan menentukan lokasi penempatan calon pekerja;

6. Apabila telah memenuhi persyaratan dan dinyatakan lulus seleksi, bersedia mengundurkan diri dari hubungan kerja dengan perusahaan lain.

7. Bagi pelamar yang mendaftar menggunakan surat keterangan, apabila lulus sampai tahap seleksi akhir, wajib membawa dokumen Ijazah dan Transkrip Nilai saat penandatanganan perjanjian dinas.

BACA JUGA:Lowongan Kerja Bank BJB Miinimal S1 Dibuka Hingga Akhir Bulan, Ini Posisinya

Persyaratan Umum Pelamar lowongan kerja KAI:

1. Curiculum Vitae (CV)  terbaru;

2. Kartu Tanda Penduduk;

3. Ijazah/surat keterangan D3 Politeknik Perkeretaapian Indonesia (PPI) Madiun.

4. Ijazah SLTA/Sederajat;

5. Transkrip nilai D3;

6. Akreditasi jurusan pada tanggal kelulusan;

7. Sertifikat bahasa inggir yang masih berlaku maksimal 2 tahun dari tanggal penerbitan sertifikat inggris sampai tanggal 1 Juli 2023 dengan skor minimal :

a. TOEFL ITP : 400

b. TOEFL PBT/iBT: 32

c. TOEIC : 345

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait