Solusi Hemat Liburan ke Bandung: Tarif Parsial KA Parahyangan Mulai Rp 40.000

Solusi Hemat Liburan ke Bandung: Tarif Parsial KA Parahyangan Mulai Rp 40.000

Kereta Api Indonesia menghadirkan tarif parsial KA Parahyangan sebagai solusi hemat liburan ke Bandung.-KAI-

BANDUNG, RADARTASIK.COMKereta Api Indonesia menghadirkan tarif parsial KA Parahyangan sebagai solusi hemat liburan ke BANDUNG.

Tarif parsial kereta baru ini lebih ramah kantong karena ditetapkan mulai dari Rp 40.000 dan bisa dipesan mulai H-45 sebelum keberangkatan.

Dengan kebijakan baru ini, kalian bisa staycation ke Bandung atau kulineran Sate Maranggi di Purwakarta dengan moda transportasi yang aman, nyaman, terjangkau dan tepat waktu.

KA Parahyangan melayani 12 perjalanan Bandung - Jakarta dengan menghadirkan pesona pemandangan yang cantik selama perjalanan.

BACA JUGA: Stadion Wiradadaha Kota Tasikmalaya Perlu Revitalisasi untuk Meningkatkan Prestasi Sepak Bola Lokal

Apa Itu Tarif Parsial Kereta Api?

Tarif parsial merupakan tarif berdasarkan jarak tempuh. Dengan tarif ini, kalian bisa menikmati harga tiket kereta api yang lebih ramah di kantong dan fleksibel.

Tarif parsial berlaku di perjalanan Kereta Api Parahyangan (Gambir - Bandung) dari berbagai stasiun di wilayah Daerah Operasi 2 Bandung menuju Jakarta maupun sebaliknya.

Inilah daftar tarif parsial Kereta Api Parahyangan

BACA JUGA: Semarak Pawai Ta'aruf di Kampung Awiluar Tasikmalaya: Sambut Imtihanan dan Ramadan dengan Kebersamaan

1. Rute Bandung / Cimahi - Gambir

- Eksekutif Rp 175.000 per seat

- Ekonomi Rp 125.000 per seat

2. Rute Bandung / Cimahi - Purwakarta

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait