Respek, Komentar The Jakmania Usai Laga Persib vs Persija: Kangen Satu Tribun, Tetap Fokus Can…

Respek, Komentar The Jakmania Usai Laga Persib vs Persija: Kangen Satu Tribun, Tetap Fokus Can…

Kostum kiper sekaligus Kapten Persija Andritany Ardhiyasa menggantung di kamar ganti pemain Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung sebelum laga Persib vs Persija, Rabu 11 Januari 2023. Foto: Twitter Persija--

Sementara itu Persija Jakarta di akun resminya menuliskan kata-kata motivasi untuk tim Persija setelah dikalahkan Persib 1-0.

BACA JUGA: Resmi, Harga BBM Turun Rp2.150, Ayo Cek Harga BBM Hari Ini 13 Januari 2023 di SPBU dari Aceh hingga Papua

“Tegakkan kepala, fokus laga selanjutnya,” tulis Persija Jakarta

@Persija_Jkt di Twitter resminya.

Kata-kata motivasi dari Persija Jakarta itu mendapatkan komentar dari The Jak.

“Gapapa aku gk marah, kalian sudah berjuang sekuat tenaga. perbaiki can,” Kurnia Alif Fahmi @liffahmi.

BACA JUGA: Resmi: Ismael Bennacer Perpanjang Kontrak dengan AC Milan Sampai 2027, Ini Gaji Terbarunya

“Ttep semangat liga udh mulai lagi,ttep fokus can!!,” tulis Noval Novian @NovalNovian25.

“Udh bawa santai, istirahat yang tenang inget Minggu kudu menang yaa,” tulis @anakgawang28.

Setelah Persija kalah oleh Persib, The Jak berharap ada perbaikan di skuad Persija. Terutama di pemain pelapis atau cadangan.  

“Bukan bermaksud meremehkan atau merendahkan. Jujur kwalitas pemain inti dan pemain pengganti sangat jomplang menurut saya, pure ini pendapat saya,” tulis masguns @Endragnwn.

BACA JUGA: Komentar The Jak Setelah Persija Dikalahkan Persib: Gak Apa-Apa Aku Gak Marah, Kalian Sudah Berjuang…

“Duh doll ini kasian gapunya kartu AS kalo lagi ketinggalan, next bisa rekrut striker lokal yang gacor yok!,” tulis

ejsky @freakinmouthh.

Namun ada juga The Jak yang menyayangkan pemain muda Persija, Muhammad Ferarri yang tersandung saat menghadang penyerang Persib Ciro Alves hingga tercipta gol untuk Persib.  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber