Cek Daftar Harga Sebagian Kebutuhan Pokok Mulai Naik Jelang Nataru

Cek Daftar Harga Sebagian Kebutuhan Pokok Mulai Naik Jelang Nataru

Tim Monitorong UPT Pasar Cikurubuk tengah melaksnakan monitoring harga Senin 12 Desember 2022-ujang nandar-radartasik.disway.id

BACA JUGA:Kontroversi, Hubungan Bupati Kepulauan Meranti dengan Kementerian Keuangan Memanas, Ini Penyebabnya

Turun Harga 

Cabai merah keriting dari Rp38.000 menjadi Rp 35.000 per Kg. Cabai rawit hijau japlak Rp48.000 menjadi Rp 45.000 per Kg.

Kacang tanah Rp28.000 mejadi Rp27.000 per Kg.

Harga Stabil 

Daging sapi Rp135.000 tergantung kualitas daging. 

Daging ayam boiler Rp34.000.

Daging ayam kampung Rp48.000.

Telur ayam Rp30.500.

BACA JUGA:Dreamers Destination Spa Hadir di Hotel Horison Tasikmalaya, Siap Manjakan Para Tamu

Beras kualitas premium Rp12.000, kualitas sedang Rp11.500 dan rendah Rp 10.000 dalam setiap kilogram. 

Minyak goreng curah Rp16.000 dan minyak goreng kemasan Rp18.000.

Demikian harga beberapa kebutuhan pokok hasil pendataan Tim Monitorong UPT Pasar Cikurubuk, Senin 12 Desember 2022.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: