Waspada, Kota Tasikmalaya Terancam Cuaca Ekstrem hingga Februari 2023, Kurangi Risiko Bencana

Waspada, Kota Tasikmalaya Terancam Cuaca Ekstrem hingga Februari 2023, Kurangi Risiko Bencana

Penjabat Wali Kota Tasikmalaya, Cheka Virgowansyah melepas keberangkatan tim BPBD dan kesehatan menuju Cianjur, Senin 28 November 2022. Foto: rezza rizaldi / radartasik.com--

"Dalam upaya mempersiapkan diri dalam menghadapi potensi bencana yang sewaktu-waktu dapat terjadi. Dengan demikian dampak korban jiwa, korban luka maupun bentuk kerugian lain dapat kita minimalisir," tambah Cheka Virgowansyah.

BACA JUGA: Good Bye UMK Rp 1,8 Juta! UMP Jawa Barat Naik 2023, Berikut Ini Daftar UMK di Jabar Saat Ini

BACA JUGA: Fantastis, 7 Daerah UMK Tertinggi di Jabar Saat Ini, Alhamdulillah UMP Jawa Barat Naik 2023

Dalam kesempatan tersebut, Cheka juga melepas keberangkatan tim BPBD dan Damkar Kota Tasikmalaya bersama petugas kesehatan yang berangkat ke Cianjur untuk mengantarkan berbagai bantuan dari Pemkot Tasikmalaya, Dharma Wanita dan lain sebagainya. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: