Silvio Berlusconi Sudah Rugi Rp2 Triliun, Monza Hanya Terhindar dari Jurang Degradasi Musim Ini

Senin 24-04-2023,00:00 WIB
Editor : Ahmad Faisal

Sejak diambil alih Berlusconi, dalam empat tahun Monza sudah menderita kerugian sebesar  sebesar €134 juta (sekitar 2,199 triliun).

Ironisnya, kerugian sebesar itu hanya mampu membuat Monza bertahan di papan tengah musim ini.

Dikutip dari Football Italia, berikut pendapatan Monza sejak tahun 2018 berdasarkan laporan keuangan mereka:

BACA JUGA:Puncak Arus Balik Diperkirakan Besok Lintasi Jalur Gentong

Tahun 2018

Pembelian saham sebesar €2.900.000

Peningkatan modal sebesar €900.000

Kontribusi modal sebesar €560.000

Pembiayaan pemegang saham sebesar €801.000

Pendapatan iklan 2018 sebesar €387.094

BACA JUGA:Link Download GTA San Andreas Versi Lite for Android, Meski Gratis Performa Game Gacor

Tahun 2019

Kontribusi modal sebesar €12.500.000

Pembiayaan pemegang saham sebesar €2.200.000

Pendapatan iklan sebesar €2.254.471

 

Kategori :