Ingat, Ini Obat-Obatan yang Disarankan Dibawa Jemaah Haji Indonesia ke Tanah Suci

Ingat, Ini Obat-Obatan yang Disarankan Dibawa Jemaah Haji Indonesia ke Tanah Suci

Ini obat-obatan yang disarankan dibawa jemaah haji Indonesia ke Tanah Suci. Foto: Kemenag--

Penyakit kulit, infeksi jamur, ruam panas atau luka akibat gesekan pakaian bisa terjadi karena panas dan kelembaban yang tinggi.

BACA JUGA: Forum Majelis Taklim Punya Andil Penting Membangun Kota Tasikmalaya, ini Perannya

BACA JUGA: Petugas Gabungan Kota Banjar Amankan Puluhan Botol Miras di Sebuah Bangunan Warung

"Penyakit menular, seperti flu, demam, atau penyakit menular lainnya karena interaksi dengan jemaah dari berbagai negara dengan kondisi kesehatan yang berbeda juga perlu diantisipasi," ujarnya.

Dokter Leksmana juga mengingatkan soal penyakit kronis yang bisa dialami Jemaah haji. 

Beberapa peyakit yang lebih sulit dikontrol karena perubahan pola makan, kurang istirahat, dan stres selama perjalanan yaitu hipertensi, diabetes atau penyakit jantung.

"Serta trauma atau cedera, terutama karena kerumunan besar dalam melakukan ritual seperti tawaf dan melempar jumrah," terang dr. Leks.

Jemaah haji juga diingatkan untuk dibawa oleh jemaah haji, yaitu:

1. Obat Antidiare,

2. Obat Pencernaan,

3. Obat Pereda Nyeri,

4. Obat Alergi,

5. Obat untuk Masalah Kulit,

6. Obat flu dan batuk,

7. Obat Pribadi, Obat-obatan yang biasa dikonsumsi untuk kondisi kesehatan tertentu, seperti obat untuk tekanan darah tinggi, diabetes, jantung atau kondisi medis lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kemenag