Ini Cara Cek Penerima PIP Terbaru 2024 Melalui HP, Simak Juga Prioritas Penerima PIP Kemdikbudristek di Sini!

Ini Cara Cek Penerima PIP Terbaru 2024 Melalui HP, Simak Juga Prioritas Penerima PIP Kemdikbudristek di Sini!

Ini cara cek penerima PIP terbaru 2024 melalui HP, simak juga prioritas penerima PIP Kemdikbudristek di sini!-kemdikbudristek-

BACA JUGA:Kasus DBD di Kota Banjar Terus Meningkat, Aktivis Perempuan Siap Ikut Memerangi DBD

Itulah informasi mengenai cara cek penerima PIP yang dapat diikuti oleh peserta didik ataupun orang tua dari peserta didik. Semoga bermanfaat!

Prioritas penerima PIP Kemdikbudristek siapa saja?

Pada hari Selasa 26 Maret 2024 kemarin Puslapdik Kemdikbudristek melalui akun IG resminya menginformasikan terkait siapa saja yang menjadi prioritas penerima PIP Kemdikbudristek.

Perlu diketahui, prioritas penerima PIP merupakan peserta didik yang benar-benar berhak mendapatkan bantuan biaya pendidikan dari pemerintah.

BACA JUGA:Kenapa Anak Kucing Lebih Sering Tidur Dibanding Kucing Dewasa? Yuk Cari Tahun Alasannya

Program PIP didesain untuk memberikan bantuan biaya pendidikan kepada peserta didik yang berasal dari keluarga miskin ataupun rentan miskin.

Lalu pertanyaannya, siapa saja yang menjadi prioritas penerima PIP? Simak jawabannya di sini!

Prioritas penerima PIP yaitu peserta didik yang terdaftar di DTKS Kemensos RI.

DTKS Kemensos RI menjadi acuan Puslapdik Kemdikbudristek dalam menyaring peserta didik yang layak mendapatkan program PIP.

BACA JUGA:Rekomendasi Browcara Terbaik dan Tips untuk Alis yang Lebih Rapi dengan Bentuk Alis Sesuai Wajah

Peserta didik yang terdaftar di DTKS Kemensos RI tersebut merupakan peserta didik yang mendapatkan bantuan sosial (bansos) dari Kemensos RI, baik Program Keluarga Harapan (PKH), pemilik Kartu Keluarga Sejahtera (KKS), atau peserta didik yang berstatus yatim/piatu/yatim piatu.

Bagi masyarakat yang ingin mengetahui apakah terdaftar di DTKS Kemensos RI atau tidak, masyarakat dapat mengetahuinya dengan melakukan pengecekan via aplikasi Cek Bansos.

Aplikasi Cek Bansos ini merupakan aplikasi yang disediakan Kemensos RI untuk mempermudah masyarakat yang ingin mengetahui informasi bantuan sosial dari pemerintah.

Demikianlah informasi mengenai prioritas penerima PIP. Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kemdikbudristek