Apakah Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 66 Sudah Ada Jadwalnya? Bagi Kamu Pencari Kerja Simak Infonya!
Menanti pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 66.-pexels-
Apakah Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 66 Sudah Ada Jadwalnya? Bagi Kamu Pencari Kerja Simak Infonya!
JAKARTA, RADARTASIK.COM - Setelah Kartu Prakerja gelombang 65 ditutup, kini saatnya kamu menunggu pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 66.
Kartu Prakerja gelombang 66 menjadi kelanjutan dari gelombang sebelumnya dan gelombang 66 diprediksi akan dibuka dalam waktu dekat.
Akan tetapi, jadwal pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 66 sampai saat ini belum diinformasikan oleh Tim Prakerja.
BACA JUGA: Zbigniew Boniek Sarankan AS Roma Matikan Theo Hernandez dan Rafael Leao untuk Kalahkan AC Milan
Hal itu karena Tim Prakerja baru saja menutup pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 65 pada Minggu 24 Maret 2024 pukul 23.59 WIB.
Dengan demikian, hingga kini masih belum ada informasi jadwal pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 66. Namun tak perlu khawatir, karena program ini diprediksi akan terus berlanjut.
Kamu pun dapat menyiapkan diri dan persyaratan dari sekarang juga sebelum Prakerja gelombang 66 dibuka.
Ada beberapa persyaratan yang harus kamu siapkan di antaranya email, nomor handphone, NIK, dan nomor KK.
BACA JUGA: AC Milan Akan Jual 3 Pemain untuk Saingi Inter Milan Musim Depan
Data-data tersebut akan digunakan untuk registrasi akun Prakerja. Perlu diketahui, registrasi hanya berlaku bagi kamu yang belum mempunyai akun.
Sementara itu, bagi calon peserta yang sudah memiliki akun tidak perlu membuat lagi akun Prakerja.
Bagi yang sudah memiliki akun, kamu dapat langsung gabung gelombang pada saat pendaftaran Prakerja gelombang 66 dibuka.
Manfaat Kartu Prakerja gelombang 66
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: prakerja.go.id