Viral Video Toilet Terbuka di Atas Gunung Galunggung, Disebut Toilet dengan View Terindah di Dunia
Viral video yang memperlihatkan ada toilet terbuka di atas Gunung Galunggung dan disebuat toilet dengan view terindah di dunia.-Foto:tangkapanlayar/dok tasikasik.id-
BACA JUGA:Pemkab Garut Manfaatkan Limbah Sampah Plastik Jadi Campuran Aspal
Yang menarik, unsur-unsur hidup terasa sangat kental melekat di sana. Tidak heran, air terjun ini diberi nama Curug Cikahuripan.
Oh.. iya! Tiket Curug Kahuripan hanya Rp10.000. Tergolong murah bila dibanding dengan keindahan alam yang bakal kamu nikmati.
3. Bermalam di Hutan
Buat kamu yang suka menikmati suasana malam di kawasan hutan sudah tersedia beragam area sebagai tempat camping.
BACA JUGA:Pemkab Garut Manfaatkan Limbah Sampah Plastik Jadi Campuran Aspal
Kamu bisa memilih spot camping dari kawasan hutan bawah, Curug Kahuripan hingga area kawah Gunung Galunggung.
Di Gunung Galunggung Perhutani, tiket camping hanya 25K atau 25.000 per malam. Catatan peralatan camping wajib bawa sendiri.
4. Santai di Kolam Air Panas
Ada dua wisata pemandian air panas yang dikembangkan Perum Perhutani Divre Jawa Barat dan Banten (Janten).
BACA JUGA:Ada 178 Ribu Hektare Lahan Kritis di Kota Tasikmalaya
Pertama Kolam Teureup dengan tiket Rp10.000 per orang. Kedua Kolam Ember Tumpah dengan tiket Rp20.000 per orang untuk dewasa dan anak Rp10.000 per orang.
5. Santai di Hutan Pinus
Kalau sekadar ingin mengisi liburan sekolah siang hari, kamu cukup healing di hutan pinus saja. Tiketnya murah hanya Rp 15.000 per orang.
Kalau kamu tidak bawa alas untuk lesesan, jangan panik! Kini tersedia tikar sewaan. Tarif sewa tikar Rp10.000 per lembar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber