Ternyata Ada Doa yang Dikabulnya Setelah Dunia Kiamat!
Ilustrasi doa yang dikabulnya setelah dunia kiamat.--
BACA JUGA: PLAYMAKER Timnas Indonesia Merapat ke Persib, Luis Milla Tak Ingin Kecolongan Seperti Musim Lalu
1. Hajat dipenuhi
2. Dosa-dosamu diampuni
3. Keresahan hati dihilangkan
Tentang doa Nabi menjelaskan bagaimana Allah mengabulkan dia dari hambanya.
BACA JUGA: Rudi Voller Ungkap Alasan Mourinho Sangat Dicintai Fans AS Roma: ‘Ceplas-Ceplos dan Provokatif’
Dari ‘Ubadah bin Ash-Shamit radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu‘alaihi wa sallam bersabda:
”Tidaklah seorang muslim berdoa kepada Allah dengan satu doa, melainkan pasti Allah memberikannya kepadanya, atau Allah menghindarkannya dari kejelekan yang sebanding dengan doanya, selama ia tidak mendoakan dosa atau memutuskan silaturahim.”
Lalu seseorang berkata, ”Kalau begitu, kita akan memperbanyak doa.”
Beliau bersabda: ”Allah lebih banyak memberi (dari apa yang kalian minta).” (HR. Tirmidzi Nomor 3573 dan Al-Hakim).
BACA JUGA:Polres Tasikmalaya Kota Mulai Selidiki Penyebar Video Heboh di Jendela Hotel
Jadi berdasarkan hadist tersebut setiap doa diijabah ada tiga bentuk:
1. Langsung dikabul sesuai yang diminta.
2. Dijauhkan dari musibah.
3. Dikumpulkan semua doa di akhirat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: