Asyik, Balita Dapat Bansos hingga Rp 3 Juta, Ini Cara Cek Bansos untuk Balita
Ilustrasi bansos. Balita dapat bansos Rp 3 juta per tahun. Foto: dok radartasik.com--
JAKARTA, RADARTASIK.COM— Asyik. Balita dapat bansos hingga Rp 3 juta.
Bagi orang tua yang masih memiliki balita bisa mengecek apakah anak anda mendapat bansos atau tidak.
Adapun cara cek bansos untuk balita program keluarga harapan atau PKH yaitu tinggal cek linknya saja.
Jangan sampai, orang tua melewatkan cek bansos untuk balita.
Terlebih, bansos PKH yang akan diterima balita nominalnya cukup besar, yakni Rp3 juta per tahun.
Berikut ini cara cek bansos untuk balita.
Langkah pertama cari nama balita anda, apakah terdaftar atau tidak sebagai penerima manfaat.
Ketika sudah dicari dan ternyata ada maka balita Anda berhak mendapatkan bansos PKH (Program Keluarga Harapan) 2022 dengan besaran mencapai Rp 3 juta per tahun.
Untuk mencari nama balita di link cekbansos.kemensos.go.id. Jika muncul akan menerima bansos PKH 2022 sebesar Rp 3 juta per tahun.
Lalu bagaimana cara dan syarat PKH Balita? Mudah. Siapkan Kartu Keluarga (KK).
Kartu keluarga ini adalah rujukan data sebelum cari nama balita penerima bansos PKH 2022 di link cekbansos.kemensos.go.id.
Tahapannya sederhanya. Yuk kita ikuti beberapa langkah di bawah ini dengan cermat dan teliti.
1. Buka atau klik website cekbansos.kemensos.go.id milik Kementerian Sosial.
2. Setelah dibuka webiste akan meminta data diri balita. Seperti wilayah, mapun nama lengkap. Ingat harus sesuai KK ya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: palpos.disway.id