Kimia Farma Buka Lowongan Kerja Terbaru untuk 6 Posisi, Cek Syarat dan Penempatannya

Kimia Farma membuka lowongan kerja terbaru untuk 6 posisi yang dibutuhkan BUMN Farmasi tersebut. --
BACA JUGA: Lowongan Kerja Terbaru di Dimsum 68 dan Mimi Tea, Ini Posisi yang Dibutuhkan serta Syarat Lengkapnya
- Terbiasa bekerja dengan target yang tinggi
- Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik
- Memiliki kendaraan roda 2 dengan surat kendaraan yang masih aktif dandan memiliki SIM C
- Telah vaksinasi covid-19 minimal dosis kedua
Penempatan: Palangkaraya
BACA JUGA: Setelah ArtBraga 2022, Payung Geulis Tasikmalaya Diundang Festival di Chiang Mei Thailand
BACA JUGA: Pojok Baca Pangandaran Terbengkalai, Ini Harapan Pegiat Literasi Pangandaran Annisa Safira
2. Beautician
Batas pendaftaran : 1 Desember 2022.
Kualifikasi
- Pendidikan Minimal D3/S1 Keperawatan.
- Memiliki STR yang aktif masih berlaku.
- Perempuan ( Maksimal usia 27 tahun)
- Komunikatif, jujur, disiplin, teliti, tanggung jawab, sopan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: