Bulat, Pengurus dan Kader Partai Demokrat Jawa Barat Kompak Usulkan AHY Maju di Pilpres 2024

Bulat, Pengurus dan Kader Partai Demokrat Jawa Barat Kompak Usulkan AHY Maju di Pilpres 2024

Salam komando Ketua DPD Partai Demokrat Jawa Barat Anton Sukartono Suratto bersama anggota Fraksi Partai Demokrat DPRD Kabupaten Tasikmalaya H Cecep Nuryakin, Kamis, 15 September 2022. Foto: istimewa--

Selain pimpinan DPD Jawa Barat, 27 pimpinan DPC dan 120 anggota DPRD Provinsi/Kabupaten/Kota juga akan menghadiri Rapimnas Partai Demokrat yang digelar di JHCC tersebut. 

Rapimnas dibuka pada Kamis 15 September 2022 kemudian dilanjutkan Pidato Politik AHY pada Jumat 16 September 2022. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: