- Irisan 1 siung bawang bombai
- Minyak goreng secukupnya
Langkah membuat:
- Potonglah kecil-kecil tahu berbentuk dadu. Balut dengan terigu.
- Panaskan minyak. Goreng tahu hingga matang. Angkat dan tiriskan.
- Tumislah cabe merah, cabai hijau dan bawang bombai sampai mengeluarkan aroma harum.
- Baru masukkan tahu goreng bersama saus tiram. Aduk rata. Jangan lupa tambahkan air. Masak sampai matang.
Tumis tahu saus tiram pun siap disajikan sebagai hidangan sahur
4. Tumis Tahu Toge
Bahan-bahan yang harus disiapkan:
- 5 buah tahu, potong dadu jadi 6 bagian
- 150 gram toge
- 4 cabai merah keriting, iris secara serong
BACA JUGA: Gelombang Tinggi, Penjabat Gubernur Jawa Barat Imbau Nelayan Garut Tak Melaut Sampai 20 Maret 2024
- Irisan 3 siung bawang merah