Bocoran Apple Watch Ultra 3: Spesifikasi, Fitur, Harga dan Waktu Rilisnya

Bocoran Apple Watch Ultra 3 dengan desain dan fitur terbaru.-Foto: Tangkapan layar Youtube-
Selain itu, bezel layarnya diperkecil, sehingga tampilan layar menjadi lebih luas dan tajam.
Perkiraan Rilis dan Harga
Apple Watch Ultra 3 diperkirakan akan diumumkan bersamaan dengan iPhone 17 pada September 2025, sesuai dengan jadwal peluncuran tahunan Apple.
Biasanya, perangkat ini akan mulai tersedia di pasaran sekitar 10–14 hari setelah acara peluncuran resmi.
Dari segi harga, Apple kemungkinan tetap mempertahankan banderol sekitar $799 atau Rp 12 jutaan, kecuali ada perubahan kebijakan harga global.
Dengan desain lebih modern, teknologi mutakhir, dan peningkatan daya tahan baterai.
Smartwatch ini siap menjadi pilihan utama bagi pecinta aktivitas outdoor dan pengguna yang menginginkan perangkat pintar dengan performa maksimal.
Berbagai peningkatan yang ditawarkan, Apple Watch Ultra 3 diprediksi akan menjadi salah satu smartwatch terbaik bagi pengguna yang mencari kombinasi teknologi canggih dan daya tahan ekstrem.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: