Jangan Lewatkan! Panduan Lengkap Cara Membuka Rekening Deposito Bank Mandiri dengan Mudah dan Cepat

Jangan Lewatkan! Panduan Lengkap Cara Membuka Rekening Deposito Bank Mandiri dengan Mudah dan Cepat

- Warga Negara Indonesia (WNI): e-KTP dengan Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang terdaftar di Sistem Informasi Administrasi Kependudukan dan NPWP (jika ada).

- Warga Negara Asing (WNA): Paspor dan KIMS/KITAS/KITAP (Kartu Izin Menetap Sementara/Kartu Izin Tinggal Sementara).

Untuk Nasabah Perusahaan:

- e-KTP dengan NIK pejabat yang berwenang.

- SIUP, NPWP, akta pendirian perusahaan, dan perubahannya yang terakhir.

- Biaya Materai: Biaya materai akan dikenakan pada saat pembukaan dan pencairan deposito sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

BACA JUGA:Bank Mandiri Genjot Penyaluran KUR ke Sektor Pangan, Dukung Program Makan Bergizi Gratis

Cara Membuka Rekening Deposito Melalui Aplikasi Livin' by Mandiri

Bank Mandiri menawarkan kemudahan bagi nasabah untuk membuka rekening deposito secara online melalui aplikasi Livin' by Mandiri.

Berikut langkah-langkahnya:

Buka Aplikasi: Masuk ke aplikasi Livin' by Mandiri di ponsel Anda.

Pilih Menu Deposito: Pada opsi "Miliki produk lainnya", klik menu "Deposito".

Pilih Jenis Deposito: Pilih "Deposito Rupiah", lalu klik opsi "Buka deposito sekarang".

Baca Syarat dan Ketentuan: Teliti syarat dan ketentuan yang ditampilkan, kemudian pilih "Tujuan menabung".

Atur Detail Deposito:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: cara membuka rekening deposito