Daftar 26 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia yang Naik Peringkat di Dunia, Cocok untuk Jalur Mandiri 2024

Daftar 26 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia yang Naik Peringkat di Dunia, Cocok untuk Jalur Mandiri 2024

26 perguruan tinggi terbaik di Indonesia yang saat ini naik peringkat di dunia.-kemdikbudristek-

JAKARTA, RADARTASIK.COM - Kabar gembira datang dari pendidikan tinggi. Beberapa perguruan tinggi terbaik di Indonesia mengalami peningkatan peringkat di dunia versi QS World University Rankings 2025.

Perguruan tinggi yang sedang naik peringkat ini merupakan kampus yang banyak menjadi incaran calon mahasiswa baru di beberapa jalur masuk.

Pada artikel ini akan membahas 26 perguruan tinggi terbaik di Indonesia yang sedang naik peringkat dan tentunya bisa menjadi pilihan bagi calon mahasiswa baru yang ingin mendaftar jalur mandiri 2024.

Untuk diketahui, masing-masing perguruan tinggi di Indonesia akan/sedang membuka jalur mandiri 2024.

BACA JUGA:Rekrutmen CPNS 2024 dan PPPK Kota Tasikmalaya Segera Dibuka, Kuotanya 256 Orang

Jalur mandiri 2024 dibuka oleh masing-masing kampus karena pendaftaran SNBP 2024 dan SNBT 2024 telah ditutup beberapa bulan yang lalu.

Dengan demikian, calon mahasiswa baru yang tidak lolos SNBP 2024 dan SNBT 2024 dapat mendaftar ke perguruan tinggi terbaik di Indonesia melalui jalur mandiri 2024.

Berikut ini 26 kampus terbaik di Indonesia yang bisa kamu pilih:

- Universitas Indonesia

BACA JUGA:Mantan Kapolres Tasikmalaya Kota Memasuki Masa Pensiun, Ini Sosok Pengganti Sementara Komjen Pol Suntana

- Universitas Gadjah Mada

- Institut Teknologi Bandung

- Universitas Airlangga

- IPB University

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: ditjen dikti