Buat Calon Manten! Tips Memilih Baju Pengantin Pria dan Wanita yang Simpel dan Elegan
Tips memilih baju pengantin yang simpel dan elegan. Foto: tangkapan layar youtube--
Periksa ukuran dan pastikan semua bagian tidak terlalu ketat atau terlalu longgar.
Anda akan menghabiskan sebagian besar waktu pernikahan dalam pakaian ini, jadi pastikan anda merasa nyaman dan percaya diri.
3. Jaga Detail Simpel namun Menonjol
Pilihlah gaun dengan detail simpel namun menonjol di beberapa area tertentu seperti punggung rendah yang terbuka atau hiasan renda cantik di bagian dada atau lengan.
BACA JUGA: Malam Tadi Gempa 4.6 SR Mengguncang Sukabumi, Gempa Kedua Selama Bulan Mei 2024
Detail ini akan menambahkan sentuhan elegan pada gaun anda tanpa terlihat berlebihan.
4. Hindari Detail yang Terlalu Berlebihan
Hindari gaun dengan detail yang terlalu banyak seperti payet berlebihan, tambahan layer yang berlebihan, atau hiasan yang berlebihan.
Akan lebih baik memilih detail yang sederhana namun tetap memukau.
5. Warna yang Timeless
Pilih warna yang timeless seperti putih, ivory, champagne, atau nuansa pastel.
Warna-warna ini cenderung memberikan kesan elegan dan tetap klasik seiring berjalannya waktu.
Tips untuk Baju Pengantin Pria
1. Pilih Kemeja dan Jas yang Bersih dan Rapih
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: