Gerakan Senyap PAN Menjaring Pasangan Yusuf untuk Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Sudah Ada 7 Nama

Gerakan Senyap PAN Menjaring Pasangan Yusuf untuk Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Sudah Ada 7 Nama

Pertemuan Ketua DPD PAN Kota Tasikmalaya Hendro Nugraha dengan Dicky Candra di salah satu rumah makan, Senin 6 Mei 2024 sore. rezza rizaldi / radartasik.com--

BACA JUGA:Jelang Seleksi CASN Tahun 2024, Kemenag Gelar Uji Publik Hasil Pemutakhiran Data Honorer

"Dan jika ada kesempatan dicalonkan dan ditakdirkan menjadi bagian dari PAN ini ya kenapa tidak. Dari komunikasi barusan ya walaupun baru sekali, tapi saya merasa sudah ada chemistry," jelasnya.

Tukas dia, PAN ini mencari sosok pendamping untuk kawan koalisinya yaitu Bacawalkot Golkar Muhammad Yusuf. Dirinya pun mengetahui sosok Yusuf seperti apa karena sempat jadi rivalnya saat Pilkada 2017 lalu.

"Saya mengenal sosok Pak Yusuf. Beliau selain rival saya dulu berpengalaman lama di keuangan kabupaten, pernah menjadi Wakil Wali Kota juga Plt Wali Kota. Tentunya dari sisi birokrasi beliau bisa dibilang yang cukup mumpuni," tukasnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: