Kaget, 1 Pemain Didikan Asli Persib Diusulkan Dilepas ke Klub Lain, Padahal Kontraknya Masih Panjang

Kaget, 1 Pemain Didikan Asli Persib Diusulkan Dilepas ke Klub Lain, Padahal Kontraknya Masih Panjang

Ilustrasi logo Persib Bandung. Image: Persib--

Mereka adalah geneasi Persib yang ikut membawa medali emas sepakbola PON Jawa Barat 2016.

Musim ini di Persib, Abdul Aziz belum mendapatkan waktu bermain yang cukup.

BACA JUGA: Duet Baru Persib Dipuji Bojan Hodak, Kenapa Marc Klok Malah Dapat Teguran, Ini Ternyata Penyebabnya

BACA JUGA: TERBARU Link DANA Kaget 28 September 2023 Saldo DANA Gratis Langsung Cair Hari Ini

Padahal, dia memiliki skill olah bola yang bagus dan tinggi.

“Pemain yang udah jarang main kayak Abdul Aziz, Rezaldi, Eriyanto mending lepas ke klub lain. Kasihan butuh menit bermain,” tulis Kenji dilansir dari Youtube.

Musim lalu pada Liga 1 222/2023, Abdul Aziz mendapatkan kesempatan bermain saat para pemain timnas Indonesia bermain.

Saat itu lini tengah ditinggalkan Marc Klok, Rachmat Irianto dan Ricky Kambuaya karena membela timnas Indonesia.

BACA JUGA: BELANJA Apa Saja di Alfagift Bisa Dapat Cashback Saldo OVO Gratis, Ini Tipsnya Biar Berhasil

BACA JUGA: Mobil Keren Daihatsu Rocky 1.2 Bisa Dicicil Rp 3 Juta Per Bulan, Ini Skema Cicilannya yang Meringankan

Sementara itu kontrak Abdul Aziz di Persib akan habis pada 2026 karena dia mendapatkan kontrak panjang 3 tahun di Persib.

Statistik Abdul Aziz di Persib

Sebelumnya, statistik Abdul Aziz menjadi salah satu acuan Persib kontrak Abdul Aziz hingga 2026.

“Penampilan empat musim Pangeran Biru menjadi penilaian tim pelatih untuk kembali menggunaka
Persib perpanjang kontak Abdul Aziz hingga 2026. Foto: Persib--n jasa pemain jebolan Diklat Persib tersebut,” tulis Persib. 

Statistik Abdul Aziz selama 4 musim bersama Persib Aziz sudah tampil dalam 54 pertandingan resmi selama 2.277 menit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: