Ini Layanan Uang Elektronik yang Bisa Digunakan Pengguna OVO Premier, Apakah Transfer ke Rekening Bank Bisa?

Ini Layanan Uang Elektronik yang Bisa Digunakan Pengguna OVO Premier, Apakah Transfer ke Rekening Bank Bisa?

Tampilan aplikasi OVO.-OVO-

4. Pengguna OVO Premier dapat melakukan tarik tunai saldo OVO Cash melalui mitra resmi OVO.

BACA JUGA:Perawatan Motor dengan Rem Anti Lock Braking System, Makin Canggih Makin Aman

Untuk diketahui, OVO Premier merupakan klasifikasi akun pengguna OVO sekaligus pengguna uang elektronik registered.

Pengguna OVO Premier telah diatur dalam Peraturan Bank Indonesia mengenai penyelenggaraan uang elektronik.

Agar klasifikasi akun bisa menjadi OVO Premier, Anda harus melakukan upgrade dari OVO Club ke OVO Premier.

Langkah-langkah upgrade dari OVO Club ke OVO Premier di antaranya sebagai berikut:

BACA JUGA:Dua Bacaleg PDI Perjuangan Tasikmalaya Protes ke KPU karena Tidak Masuk DCS

1. Siapkan data diri berupa e-KTP bagi WNI dan Paspor bagi WNA.

2. Unggah data diri dan dokumen di atas melalui aplikasi OVO.

3. Upload semua data diri dengan benar dan valid.

4. Unggah data diri berupa foto selfie dan melakukan verifikasi gerak wajah dengan jelas dan akurat pada aplikasi OVO.

BACA JUGA:Cara Upgrade OVO Club ke OVO Premier, Salah Satu Keuntungannya Bisa Menyimpan Saldo OVO Cash Hingga Rp20 Juta

Catatan: data diri dan dokumen yang diunggah pada pelaksanaan upgrade OVO Club ke OVO hanya dapat dilakukan satu kali.

Itulah informasi mengenai layanan uang elektronik yang bisa digunakan oleh pengguna OVO Premier. Semoga bermanfaat!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: ovo