Menanti Duet I Putu Gede-Ryan Kurnia di Sayap Kanan Persib, Ini Catatan Gol, Assist dan Harga Transfernya
Bek timnas Indonesia I Putu Gede Juni Antara ramai dibicarakan akan bergabung ke Persib. Duet antara I Putu Gede- Ryan Kurnia dinantikan Bobotoh. Foto: @putugedejuniantara123/instagram--
Jika jadi bergabung Persib, I Putu Gede akan memperkuat lini pertahanan Persib.
I Putu Gede akan bahu membahu bersama bersama Ryan Kurnia di sisi sayap kanan Persib.
BACA JUGA: Coba 8 Aplikasi Saldo DANA Gratis, Modal Instal Doang Bisa Cair Uang Rp125.000
BACA JUGA: Nicola Amoruso: ‘Tanpa Leao, Peluang AC Milan Menang Tinggal 30 Persen’
Bobotoh menantikan duet Ryan Kurnia dan I Putu Gede di sayap kanan Persib jika pemain asal Bhayangkara FC itu jadi bergabung dengan Persib Bandung.
“Tigal putu gede gaass ken sib,” ujar Sulaeman di kolom komentar Twitter Persib saat memposting pemain baru Persib Edo Febriansyah.
“Good job,” tulis Ani Kartini.
Lalu berapa harga transfer I Putu Gede?
BACA JUGA: Karena Persib, David da Silva Menangis di Kamar Mandi, Ciro Alves Tidak Bisa Nyenyak Tidur
BACA JUGA: Perusahaan Bus dari Tasik Punya Tarif Baru Nih, Berlaku Per Tanggal 2 Mei 2023 Cek Rute Mana Saja
Dilansir dari transfermarkt harga pasaran I Putu Gede saat ini sebesar Rp 3,48 miliar.
Sedangkan harga pasaran tertinggi I Putu Gede sebesar Rp 4,35 miliar.
Sedangkan catatan gol I Putu Gede musim lalu di Bhayangkara FC yaitu 0, sedangkan catatan assistnya 1 dari 30 kali bermain.
Pesaing Kakang Rudianto
Jika I Putu Gede Juni Antara jadi bergabung dengan Persib, maka perebutan posisi di bek kanan Persib akan terjadi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: