6 Cara Selamatkan Diri dari GEMPA KUAT saat di Lantai Atas, Ini Info dari BMKG, Hindari Penggunaan Lift
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG merilis 6 cara selamatkan diri dari gempa kuat saat di lantai atas gedung. Foto: tangkapan layar Twitter BMKG--
Hindari penggunaan lift. Karena saat gempa terjadi kemungkinan akan ada pemadaman listrik yang menyebabkan lift terhenti.
KELIMA: Jika sudah berada di lapangan terbuka dan jauh dari gedung tinggi serta pohon besar atau tiang listrik atau papan reklame.
Jangan memeluk atau memanjat pohon karena gempa bisa menumbangkan pohon.
KEENAM: Siapkan tas siaga bencana yang berisi P3K, minuman dan makanan dalam kondisi darurat.
Jangan mengevakuasi barang-barang yang berat karena akan menyusahkan.
Update Gempa Turki
Update gempa Turki, sebanyak 3.500 orang tewas dalam gempa berkekuatan 7.8 skala richter.
Saat ini dunia internasional berduka bingga #PrayForTurkey menggema di media sosial.
Gempa Turki terjadi pada Senin 6 Februari pukul 4.17 Waktu setempat.
Gempa Turki berkekuatan 7.8 SR tersebut, wilayah di Turki tenggara dan Suriah utara hancur.
Tim SAR gabungan masih terus mencari korban di reruntuhan bangunan.
Sementara itu dari data sementara, sebanyak 2.316 orang tewas di Turki, sedangkan 1.293 orang tewas di Suriah.
Tim evakuasi mendapatkan banyak kendala dalam mengcari korban gempa Turki yang tertimpa reruntuhan bangunan.
Berdasarkan Survei Geologi Amerika bahwa gempa Turki berpusat sekitar 33 km dari Gaziantep. Kedalamannya sekitar 18 km.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: bmkg