7 Manfaat Menggunakan The Face Temulawak untuk Kulit Wajah
Ilustrasi manfaat the face temulawak untuk kulit wajah sehat alami.-Foto:tangkapanlayar/GenPi.Co-
BACA JUGA:Perjuangan Iniesta Melawan Depresi: Kami Tidak Pernah Pulih
Selain itu, temulawak juga dapat menyamarkan flek hitam. Nah, agar flek hitam menghilang kamu bisa gunakan masker.
5. Melembabkan kulit
Memiliki wajah yang lembab dan tidak kering merupakan salah satu kondisi wajah yang paling diinginkan banyak wanita. Untuk menjaga kondisi kulit agar selalu lembab, kamu bisa menggunakan masker temulawak.
6. Meremajakan kulit wajah
BACA JUGA:Soal 34 Daftar Sampo yang Ditarik Unilever dari Pasaran, Ini Alasannya dan Penjelasan dari BPOM
Jika tanda-tanda penuaan sudah muncul, tak perlu khawatir. Kamu bisa meremajakan kulit dengan berbagai perawatan, salah satunya temulawak.
7. Mengecilkan pori-pori
Memiliki pori-pori wajah yang besar memang menjadi masalah kecantikan serius bagi sebagian orang. Untuk mengecilkan pori-pori, kamu bisa mengandalkan manfaat temulawak untuk kecantikan dengan menggunakan masker secara rutin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: