Hebat! Progres Penataan Pedestrian di Jalur HZ dan Cihideung Melebihi Target

Hebat! Progres Penataan Pedestrian di Jalur HZ dan Cihideung Melebihi Target

PAPARAN. Sekretaris dan Kabid Jalan dan Jembatan DPUTR Kota Tasikmalaya Toni Antoni dan Wenda Krisnawan saat memaparkan progres pekerjaan di Jalan HZ Mustofa dan Cihideung, kepada Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya, Rabu (27/7/2022).-Firgiawan/Radar Tasikmalaya-

“Apalagi pimpinan juga menarget secepatnya bisa rampung, semoga semua pihak bisa mendukung dan hasil pekerjaan secepatnya bisa terlihat dan terus menunjukan progres baik seperti saat ini,” harap Wenda. 

Sementara itu, Sekretaris Dinas PUTR Kota Tasikmalaya Toni Antoni mengatakan tantangan pelaksanaan di lokasi relatif ber­beda. 

Namun, secara umum pelaksanaan berproses selama dua pekan menunjukan progres sesuai dengan harapan. 

“Terutama di Cihideung lantaran aktivitas awal begitu padat dan tinggi. Namun, seiring berjalannya waktu saat ini bisa terlaksana ses­uai progres bahkan melebihi persentase yang ditargetkan,” pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: