6 Sayuran yang Aman Dimakan Kucing, Cocok untuk Selingan Diet Anabulmu

6 Sayuran yang Aman Dimakan Kucing, Cocok untuk Selingan Diet Anabulmu

6 Sayuran yang Aman Dimakan Kucing, Cocok untuk Selingan Diet Anabulmu-Ilustrasi-

Brokoli mengandung banyak antioksidan dan serat yang baik untuk pencernaan anabulmu, terutama jika mengalami sembelit.

Passtikan untuk memberikannya dalam jumlah yang sesuai dan hanya bagian kepala yang diberikan, bukan batangnya.

3. Zukini

Zukini adalah sumber magnesium, potasium, dan mangan yang baik untuk anabulmu.

Ini dapat menjadi tambahan yang bagus untuk diet kucing, terutama jika mereka memiliki masalah dengan kadar magnesium yang rendah.

Zukini ini sebenarnya adalah sejenis labu kecil, tapi tampilannya cukup mirip timun.

4. Bayam

Bayam mengandung vitamin dan mineral penting, tetapi harus diberikan dalam jumlah kecil karena mengandung kalsium oksalat yang dapat menyebabkan masalah saluran kemih pada anabulmu jika dikonsumsi dalam jumlah besar.

5. Kacang Polong

Kacang polong mengandung nutrisi penting dan dapat dimasukkan ke dalam diet kucing Anda dengan hati-hati.

Namun, harus diingat untuk membatasi pemberian mereka kepada kucing dengan riwayat masalah kandung kemih.

BACA JUGA:Mantan Wagub Jabar Ramaikan Bursa Penjaringan PPP untuk Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Resmi Ambil Formulir

6. Pak Coy

Pak coy adalah sumber vitamin dan mineral penting, tetapi kamu harus mmemastikan Pak Coy terbebas dari pestisida sebelum memberikannya pada anabulmu.

Demikianlah 6 sayuran yang aman dimakan kucing, meski aman tapi penting untuk selalu berkonsultasi dengan dokter hewan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: