12 Juta Rupiah Mahar Cinta Bule Amerika yang Pindah Agama, Kini Dituntut 18 Tahun Penjara

12 Juta Rupiah Mahar Cinta Bule Amerika yang Pindah Agama, Kini Dituntut 18 Tahun Penjara

12 Juta rupiah mahar nikah bule Amerika Arthur Light Welhor saat menikahi gadis Kota Banjar tahun 2021 silam.-radartasik.com-

Begitulah cinta ketika sudah bersemi mampu menyingkirkan segala halangan.

Sejoli itu pertama terhalang perbedaan bangsa, negara, kultur dan budaya.

Kedua, terhalang jarak antara dua negara Indonesia dan Amerika yang begitu jauh. 

BACA JUGA:Merinding, Ini Komentar Suporter Indonesia Setelah Timnas U-23 Menang dari Australia: ’Kami Teteskan Air Mata'

BACA JUGA:Cecep Nurul Yakin: Gas Pool Z1 di Pilkada Kabupaten Tasikmalaya 2024, Siapa Wakilnya?

Siti Bashiroh berada di benua Asia, negara Indonesia. Arthur Leigh Welohr di benua Amerika.

Kemajuan teknologi komunikasi abad ini membuat jarak fisik yang begitu jauh berubah begitu rekat.

Intensifnya komunikasi via chating di Facebook salah satunya, semakin menyuburkan benih-benih cinta di antara keduanya. 

Arthur dan Siti Bashiroh benar-benar mabuk kepayang. Arthur Leigh Welohr pun janji menikahi pujaan hatinya.

BACA JUGA:Kriteria Calon Peserta PPG Prajabatan 2024, Ada Batasan Usia, Beasiswa Sebesar Rp 17.000.000

Amerika ke Indonesia ditempuh Arthur dengan penerbangan yang cukup panjang.

Jarak ribuan kilometer dari negaranya tinggal ditempuh sekitar 30 jam penerbangan pesawat. 

Begitu pesawat mendarat di Bandara Soekarno Hatta Tangerang, bule Amerika itu menempuh perjalanan darat ke Kota Banjar.

Waktu tempuhnya perjalanan itu sekitar 6 jam.

Tembok berupa perbedaan bahasa sekarang sudah era canggih. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: