Simulasi Tarif Baru Tol Serpong-Cinere Setelah Naik Per 21 Februari 2024

Simulasi tarif baru Tol Serpong-Cinere setelah naik per 21 Februari 2024.-Jasa Marga-
Simulasi Tarif Baru Tol Serpong-Cinere Setelah Naik Per 21 Februari 2024
RADARTASIK.COM – Tarif Tol Serpong-Cinere naik mulai hari ini tanggal 21 Februari 2024 pukul 00.00 WIB.
Berikut ini daftar lengkap tarif Tol Serpong-Cenere terjauh / dengan sistem tertutup:
1. SERPONG - PAMULANG
- Gol I: Rp 12.000 dari semula Rp 11.000
- Gol II: Rp 18.000 dari semula Rp 16.500
- Gol III: Rp 18.000 dari semula Rp 16.500
- Gol IV: Rp 24.000 dari semula Rp 22.000
- Gol V: Rp 24.000 dari semula Rp 22.000
2. PAMULANG - CINERE
- Gol I: Rp 6.500
- Gol II: Rp 10.000
- Gol III: Rp 10.000
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: