Boleh Dicobah Nih! Kiat Sukses Menanam Durian Musang King dan Duri Hitam di Tasikmalaya

Boleh Dicobah Nih! Kiat Sukses Menanam Durian Musang King dan Duri Hitam di Tasikmalaya

Pohon durian duri hitam yang tumbuh normal dan berbuah karena mendapatkan perawatan yang maksimal serta ditanam di wilayah Tasikmalaya. ujang nandar / radartasik.com--

BACA JUGA:Menohok! Usia 25 Tahun ke Atas Tingkat Pendidikan Warga Kota Tasikmalaya Rendah, Inilah Level Pekerjaannya

"Tentu air ini sangat penting untuk tanaman durian, maka air ini harus cukup agar tumbuh normal dan tidak mati," tambahnya.

Selain itu, pemberian pupuk harus intensif, baik menggunakan pupuk khusus buah-buahan, pupuk kandang dan lainnya. Agar durian musang king dan duri hitam ini bisa mendapatkan mineral yang cukup dalam pertumbuhan dan berbuah. 

"Pemberian pupuk juga harus betul-betul diperhatikan. Kalau menanam durian dibiarkan begitu saja tanpa perawatan, pohon duriannya bisa mati, kalau tidak mati tidak bertumbuh dan berbuah normal, makanya perlakuan ini harus betul-betul diperhatikan," jelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: