Mau Dapat Beasiswa? Calon Mahasiswa Baru Simak Syarat Pendaftaran KIP Kuliah 2024 yang Sebentar Lagi Dibuka

Mau Dapat Beasiswa? Calon Mahasiswa Baru Simak Syarat Pendaftaran KIP Kuliah 2024 yang Sebentar Lagi Dibuka

Mau dapat beasiswa? Calon mahasiswa baru simak syarat pendaftaran KIP Kuliah 2024 yang sebentar lagi dibuka.-kip kuliah-

Kemudian, pastikan email yang dimasukkan aktif dan valid agar pendaftar dapat menerima nomor pendaftaran KIP Kuliah 2024 dan kode akses.

BACA JUGA:Ini Fitur Samsung Galaxy A25 5G yang Buat Mabar Naik Level!

3. Calon penerima KIP Kuliah 2024 mempunyai prestasi akademik baik akan tetapi memiliki keterbatasan secara ekonomi yang didukung dengan bukti dokumen sah.

4. Pendaftar program KIP Kuliah 2024 berasal dari keluarga yang menerima manfaat bantuan sosial dan bantuan pendidikan nasional. 

Adapun bukti yang dapat dilampirkan yaitu kepemilikan Kartu Indonesia Pintar (KIP), Kartu Keluarga Sejahtera (KKS), dan tercatat di DTKS Kemensos.

5. Calon penerima KIP Kuliah telah lulus seleksi penerimaan mahasiswa baru tahun 2024 di semua jalur masuk perguruan tinggi negeri (PTN) maupun perguruan tinggi swasta (PTS).

BACA JUGA:5 Speaker Polytron Rekomended, Speaker Terbaru 2024 Dilengkapi TWS

Menariknya, calon mahasiswa baru yang diterima di program studi akreditasi A dan B memiliki kesempatan untuk mengikuti pendaftaran KIP Kuliah 2024.

Itulah informasi mengenai syarat pendaftaran KIP Kuliah 2024 yang harus dipenuhi sekaligus dipersiapkan dari sekarang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: